Soal Tematik Kelas 5 SD Tema 7 K - 13
I.
Berilah tanda silang (x) pada salah satu huruf a, b, c, atau d pada
jawaban yang paling tepat!
Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor
1-3!
Budi Utomo
Pada tanggal 20 Mei 1908, didirikan sebuah
organisasi pemuda di Jakarta. Organisasi tersebut bernama Budi Utomo. Ide untuk
mendirikan organisasi tersebut digagas oleh dr. Wahidin Sudirohusodo dan
Sutomo.
Organisasi Budi Utomo diketuai secara langsung
oleh Sutomo. Melalui Budi Utomo, Sutomo mengumpulkan para pemuda Indonesia yang
memiliki cita-cita yang sama, yaitu untuk memajukan bangsa Indonesia. Mereka
pun bersama-sama berdiskusi dan berjuang untuk mewujudkan cita-cita Indonesia
maju dan merdeka.
1. Informasi sejarah yang disampaikan pada
paragraf pertama adalah ….
a.
cita-cita para pemuda Indonesia
b.
alasan berdirinya organisasi Budi Utomo
c.
tokoh-tokoh pendiri organisasi Budi Utomo
d.
asal-usul pendiri Budi Utomo
2. Kalimat tanya yang sesuai denga nisi
paragraf kedua teks tersebut adalah ….
a.
Siapa ketua organisasi Budi Utomo?
b. Di
mana organisasi Budi Utomo didirikan?
c.
Siapa yang mendirikan organisasi Budi Utomo?
d.
Bagaimana cara Sutomo mengumpulkan para pemuda Indonesia?
3. Perhatikan informasi berikut!
Pada
tanggal 20 Mei 1908, didirikanlah sebuah organisasi pemuda bernama Budi Utomo
di Jakarta.
Kata
tanya yang tepat untuk informasi di atas adalah ….
a.
siapa
b.
kapan
c.
mengapa
d.
bagaimana
4. Menanyakan letak pada suatu kejadian
menggunakan kata tanya ….
a.
mengapa
b.
bagaimana
c. di
mana
d.
kapan
5. Berikut yang termasuk sebagai unsur yang
harus terdapat dalam surat tidak resmi adalah ….
a.
lampiran
b. kop
surat
c.
nomor surat
d. nama
pengirim
6. Dimana teks proklamasi di bacakan…
a. Rumah Ir Soekarno c.
Rumah Laksamana Maeda
b. Rumah Drs Moh Hatta d.
Rumah Ir Murwardi
7.
Kapan proklamasi kemerdekaan di bacakan…
a. 17 Agustus 1946 c. 17 Agustus 1945
b. 18 Agustus 1946 d. 18 Agustus 1945
8.
Bagaimana susunan acara pada pembacaan teks proklamasi …
a. Pembacaan Teks Proklamasi Kemerdekaan, Pengibaran bendera Merah
Putih, dan sambutan Wali Kota Suwiryo dan dr. Muwardi
b. Pembacaan Teks Proklamasi Kemerdekaan, sambutan Wali Kota Suwiryo dan
dr. Muwardi, dan Pengibaran bendera Merah Putih,
c. Pembacaan Teks Proklamasi Kemerdekaan, dan sambutan Wali Kota Suwiryo
dan dr. Muwardi
d. Pembacaan Teks Proklamasi Kemerdekaan dan sambutan Wali Kota Suwiryo.
9. Ketika suhu benda tinggi, kalor yang dikandung oleh benda juga…
a. Rendah c.
Besar
b. Banyak d.
Kecil
10. Peristiwa berubahnya air menjadi es adalah
contoh peristiwa ….
a.
menyublim
b.
mengkristal
c.
membeku
d.
menguap
11. Benda padat di bawah ini mudah mengalami
proses mencair karena pengaruh kalor, kecuali ....
a. Kertas
b. Lilin
c. Karet
d. Ban
12.
Pada tanggal 16 Agustus 1945 para pemuda membawa Ir. Soekarno dan Drs. Moh.
Hatta ke Rengasdengklok dengan tujuan agar ....
a. Indonesia menyerah kepada sekutu
b. Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta tidak
terpengaruh Jepang
c. Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta segera
membantu Jepang
d. Indonesia ikut berperang melawan Jepang
13.
Teks proklamasi kemerdekaan Indonesia dirumuskan di rumah ....
a. Ahmad Soebardjo
b. Ir. Soekarno
c. Laksamana Maeda
d. Istana negara
14. Pada tahun 1956 kapal-kapal Belanda
pertama kali mendarat di pelabuhan ... .
a. Malaka
b. Banten
c. Maluku
d. Tidore
15. Berikut yang bukan merupakan macam pola lantai
pada tarian adalah ….
a. pola
lantai melengkung
b. pola
lantai atas
c. pola
lantai vertikal
d. pola
lantai horizontal
16. Contoh tari yang menggunakan pola lantai
garis lengkung membentuk lingkaran adalah….
a. Tari
Reog Ponorogo
b. Tari
Kecak
c. Tari
Saman
d. Tari
Yapong
17. Berikut ini yang tidak termasuk karya seni
rupa adalah ….
a. seni
lukis
b. seni
patung
c. seni
musik
d. seni
kriya
18. Berikut ini yang bukan merupakan
keberagaman budaya adalah.....
a. Adat istiadat yang berbeda eda disetiap
daerah
b. Memiliki tarian yang berbeda-beda di setiap
daerah
c. Kebiasaan masyarakat yang berbeda dalam
sebuah upacara adat
d. Kebiasaan bermusyawarah dalam lingkungan
masyarakat
19. Penulisan Kepala surat hanya diberikan
pada jenis surat.....
a. Undangan
b. Resmi
c. Setengah resmi
d. Tidak resmi
20. Berikut ini Tokoh bangsa yang mengusulkan
dasar negara, kecuali.....
a. Ir. Soekarno
b. Drs. Mohammad Hatta
c. Prof. Dr. Mr. Soepomo
d. Bung Tomo
II. Isilah titik titik dengan jawaban yang
tepat !
1. Sebutkan peran pancasila dalam keberagaman
bangsa!
2. Bagaimana cara melestarikan budaya bangsa?
3.Menanyakan waktu dalam sebuah peristiwa
menggunakan kata tanya ….
4.Kepala surat (kop surat) biasanya ditemukan
di surat ….
5.Proses menyublim adalah perubahan wujud
benda dari benda …. menjadi benda ….
6.Titik-titik air yang ada pada daun pada pagi
hari adalah peristiwa ….
7.Semboyan bangsa Indonesia yang dijadikan
pedoman pemersatu masyarakat adalah ….
8.Peristiwa sejarah yang berhasil menyatukan
pemuda Indonesia dari suku dan budaya yang berbeda adalah ….
9.Salah satu tokoh Belanda yang menentang
sistem tanam paksa adalah ….
10.PPKI adalah singkatan dari ….
No comments:
Post a Comment